Kita Indonesia by B-Six Lyrics
Verse 1:
17 agustus Indonesia telah merdeka
Meski begitu kita jangan bertindak suka-suka
Dan membuat para pahlawan kita jadi terluka
Kita harus bisa menjaga perjuangan mereka
Dari sabang sampai merauke beragam ras dan suku
Bhinneka Tunggal Ika 'meski berbeda tetap satu'
Jangan kalian hancurkan ini tanah airku
Bambu runcing ditanganku garuda didadaku
Sekian lama negeri ini pernah dijajah
Karna kekayaan alam dan rempah-rempah melimpah
Para pahlawan telah berjuang dengan susah payah
Agar masa depan indonesia jadi lebih cerah
Kubicara bukan cuma ucapan semata
Yang kuucapkan itu adalah sebuah fakta
Bukan sekedar cerita itulah realita
Kami akan tetap menjaga Indonesia tercinta
Reff:
Kita Indonesia, Bhinneka Tunggal Ika
Kita Indonesia, teruslah berkarya
Kita Indonesia, mari guncang dunia
Kita Indonesia, teriakan MERDEKA
Verse 2:
Para pahlawan rela mati dimedan perang
Berkat mereka sekarang kita punya banyak peluang
Jangan diam saja kitapun harus ikut berjuang
Agar masa lalu yang kelam itu tidak terulang
Ada yang bilang Indonesia seperti kapal tua
Yang telah lama dipimpin oleh 7 nahkoda
Terombang-ambing dilaut entah dibawa kemana
Tapi kuyakin mereka semua sudah punya rencana
Berikan 10 pemuda ucap bapak Proklamator
Berharap bisa mengguncang dunia seperti meteor
Jangan sampai ucapannya hanya jadi interior
Sebagai bangsa kita harus bisa menjadi pelopor
Banyak pulau dan lautan membentang luas
Beragam budaya dan kekayaan alam tak terbatas
Semuanya harus tetap terjaga sampai tuntas
Supaya sang merah putih tetap berkibar diatas
Back to reff:
Verse 3:
Stop pembodohan publik hanya untuk rating naik
Bukan sekedar unik ataupun sekedar menarik
Berikanlah bangsa ini tontonan yang mendidik
Agar para penerus bangsa menjadi lebih baik
Indonesia sekarang makin memprihatinkan
Perjuangan para pahlawan jangan dilupakan
Sebagai bangsa kita harus bisa melanjutkan
Semangat 45 harus tetap kita kobarkan
Back to reff:
17 agustus Indonesia telah merdeka
Meski begitu kita jangan bertindak suka-suka
Dan membuat para pahlawan kita jadi terluka
Kita harus bisa menjaga perjuangan mereka
Dari sabang sampai merauke beragam ras dan suku
Bhinneka Tunggal Ika 'meski berbeda tetap satu'
Jangan kalian hancurkan ini tanah airku
Bambu runcing ditanganku garuda didadaku
Sekian lama negeri ini pernah dijajah
Karna kekayaan alam dan rempah-rempah melimpah
Para pahlawan telah berjuang dengan susah payah
Agar masa depan indonesia jadi lebih cerah
Kubicara bukan cuma ucapan semata
Yang kuucapkan itu adalah sebuah fakta
Bukan sekedar cerita itulah realita
Kami akan tetap menjaga Indonesia tercinta
Reff:
Kita Indonesia, Bhinneka Tunggal Ika
Kita Indonesia, teruslah berkarya
Kita Indonesia, mari guncang dunia
Kita Indonesia, teriakan MERDEKA
Verse 2:
Para pahlawan rela mati dimedan perang
Berkat mereka sekarang kita punya banyak peluang
Jangan diam saja kitapun harus ikut berjuang
Agar masa lalu yang kelam itu tidak terulang
Ada yang bilang Indonesia seperti kapal tua
Yang telah lama dipimpin oleh 7 nahkoda
Terombang-ambing dilaut entah dibawa kemana
Tapi kuyakin mereka semua sudah punya rencana
Berikan 10 pemuda ucap bapak Proklamator
Berharap bisa mengguncang dunia seperti meteor
Jangan sampai ucapannya hanya jadi interior
Sebagai bangsa kita harus bisa menjadi pelopor
Banyak pulau dan lautan membentang luas
Beragam budaya dan kekayaan alam tak terbatas
Semuanya harus tetap terjaga sampai tuntas
Supaya sang merah putih tetap berkibar diatas
Back to reff:
Verse 3:
Stop pembodohan publik hanya untuk rating naik
Bukan sekedar unik ataupun sekedar menarik
Berikanlah bangsa ini tontonan yang mendidik
Agar para penerus bangsa menjadi lebih baik
Indonesia sekarang makin memprihatinkan
Perjuangan para pahlawan jangan dilupakan
Sebagai bangsa kita harus bisa melanjutkan
Semangat 45 harus tetap kita kobarkan
Back to reff: